The Latest Collection of News About Banyuwangi
English VersionIndonesian
Register your email to Subscribe to news delivered directly to your mailbox

Jalur Gumitir Jember-Banyuwangi Ditutup Total karena Ada Evakuasi Truk Masuk Jurang

Register your email to Subscribe to news delivered directly to your mailbox
Register your email to Subscribe to news delivered directly to your mailbox

BANYUWANGI, KOMPAS.com – Arus lalu lintas di jalur Gumitir di perbatasan Kabupaten Banyuwangi and Jember, East Java, akan ditutup total pada Jumat (19/5/2023) untuk keperluan evakuasi truk tronton yang masuk jurang.

Jalur yang menjadi akses utama Jember-Banyuwangi itu akan ditutup total pada pukul 10.00 WIB.

Kasat Lantas Polresta Banyuwangi, Kompol Randy Asdar mengatakan, penutupan jalur tersebut akan berlangsung sekitar 1 until 2 jam.

“Karena ada evakuasi truk tronton yang masuk jurang,” kata Randy kepada Kompas.com, Friday (19/5/2023).

Read too: Suspected of being sleepy, Pengendara Motor Tewas Jatuh ke Jurang di Jalur Gumitir Jember

Randy explained, lokasi evakuasi terhadap truk tronton yang masuk jurang itu berada di kilometer 36.400 atau di bawah tikungan leter S.

“Evakuasi dilakukan dengan menggunakan alat berat crane,” ucap Randy.

Read too: Heavy rain, Tall Tree 60 Meter collapses on the Jember-Banyuwangi Gumitir Route

Polresta Banyuwangi mengimbau, bagi kendaraan dari Bali yang hendak ke Surabaya via Jember bisa beralih ke jalur Situbondo.

“Agar memudahkan perjalanan tidak sampai ada kemacetan nantinya di kawasan Kalibaru,” terang Randy.

Polisi juga mengimbau bagi para pengguna jalan untuk lebih bersabar.

“Jika tidak memungkinkan lewat jalur Situbondo, agar bisa istirahat di tempat rest area atau warung yang berada di sekitar Gunung Gumitir,” tandas Randy.


Mari bergabung di Grup Telegram “Kompas.com News Update”, how to click the link https://t.me/kompascomupdate, then join. You must first install the Telegram application on your cellphone.

source

Exit mobile version