The Latest Collection of News About Banyuwangi
English VersionIndonesian
Register your email to Subscribe to news delivered directly to your mailbox

Appointments to Meet President Jokowi, Cak Imin Will Ask for the North Bali Airport Project to Be Realized

Deputy Speaker of the Indonesian Parliament, Muhaimin Iskandar. Photo: Tangkap Layar/kompas.com

Indonesiahits.id – Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar akan menemui Presiden Jokowi untuk mendesak proyek Bandara Internasional Bali Utara di Buleleng tetap dilanjutkan meski telah dicoret dari daftar Proyek Strategis Nasional (PSN).

Pria yang juga Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengaku telah mendengar aspirasi masyarakat Buleleng yang menginginkan pembangunan Bandara Bali Utara dalam pertemuan di Gedung Imaco Eks Pelabuhan Buleleng, Bali.

“Saya akan menemui Bapak Presiden (Jokowi) membawa aspirasi penting ini segera untuk bisa diwujudkan,” ujar pria yang akrab disapa Cak Imin, Tuesday (22/08/23).

Cak Imin mengungkap, selama ini ia tidak banyak meminta dengan Presiden Jokowi. Therefore, kali ini ia meminta kepada Presiden untuk benar-benar memberi percepatan dan kemudahan terwujudnya bandara di Buleleng.

“Kenapa baru sekarang disampaikan ke saya kenapa enggak dulu-dulu. Ini juga menjadi perhatian,” ujarnya usai bertemu masyarakat di Buleleng.

Cak Imin optimistis aspirasi masyarakat yang ia teruskan didengar oleh Jokowi, mengingat partai yang ia pimpin masih satu koalisi dalam pemerintahan Jokowi-Ma’ruf.

Read more on the next page…

source