Kumpulan Berita Terkini Seputar Banyuwangi
English VersionBahasa Indonesia

Kades Barurejo Beri Klarifikasi Terkait Penolakan Tanda Tangan

Daftarkan email Anda untuk Berlangganan berita dikirim langsung ke mailbox Anda
Kades Barurejo Kecamatan Siliragung Ahmad Zaenuri, Minggu (08/01). Jaenudin/Banyuwangihits.id

BANYUWANGIHITS.ID – Perihal penolakan adanya warga yang meminta tanda tangan utnuk pemasangan listrik di Kampung Baung ditepis oleh Kades Barurejo, Ahmad Zaenuri. Pasalnya, tidak pernah ada warga yang membawa berkas untuk persetujuan aliran listrik di Kampung Baung.

“Tidak ada warga yang membawa berkas,” Kata Zaenuri, Kepala Desa Barurejo saat ditemui  di kantor desanya, Sabtu (7/1/2023).

Namun pihaknya membenarkan jika ada warga Baung yang meminta kepada Kades Barurejo untuk berkirim surat kepada Perhutani, pihaknya pun tak menolak hanya saja masih menunggu tanggapan dari yang bersangkutan (Perhutani).

“Tapi ada perwakilan warga yang meminta pemdes bersurat kepada Perhutani, tapi saya tidak menolaknya, hanya saja saya menunggu respon dari Perhutani, karena di pertengahan bulan Februari 2022 saya sudah bersurat ke Perhutani,” Ucapnya.

Tak hanya itu, Zaenuri juga mengaku jika dirinya di awal bulan Februari 2022 pernah didatangi oleh pihak PLN terkait rencana pemasangan Listrik Desa (Lisdes) di Kampung Baung dan Petak 8 Perhutani.

Simak selengkapnya di halaman selanjutnya…

source