KOMPAS.com – Kereta Api (KA) Probowangi adalah KA kelas ekonomi jarak jarak jauh relasi Surabaya Gubeng-Ketapang PP.
Dilansir dari Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2023, terdapat masing-masing satu perjalanan KA Probowangi dari Surabaya Gubeng dan Ketapang.
Berikut jadwal terbaru KA Probowangi:
1. Surabaya Gubeng
- Berangkat: 05.35 WIB
2. Wonokromo
- Berangkat: 05.48 WIB
3. Waru
- Berangkat: 05.57 WIB
4. Sidoarjo
- Berangkat: 06.16 WIB
Baca juga: Jadwal Terbaru KA Arjuno Ekspres, Surabaya Gubeng-Malang PP
5. Bangil
- Berangkat: 06.44 WIB
6. Pasuruan
- Berangkat: 07.04 WIB
7. Grati