ROGOJAMPI – Hujan yang mengguyur Rogojampi dan sekitarnya menimbulkan genangan air di jalan raya. Seperti yang terlihat di jalan depan SPBU Mangir, Kecamatan Rogojampi, kemarin. Meski durasi hujan hanya lima menit, tapi pengendara dari Rogojampi menuju Srono atau sebaliknya sudah kerepotan. Genangan air setinggi betis orang dewasa tersaji di depan SPBU Mangir. Bukan hanya kendaraan roda dua, kendaraan roda empat juga harus ekstra hati-hati melintasi menggenang tersebut. Luapan air di jalan tersebut bukan hanya karena hujan semata, tapi juga karena saluran irigasi meluap. Air di saluran irigasi meluap karena sampah menumpuk di saluran tersebut. “Ya terpaksa kami pelan-pelan dan memutar lewat SPBU agar motor tidak kena air,” ujar Supriyadi, salah seorang pengguna roda empat. (radar)
Hujan Lima Menit, Air Menggenang
Rekomendasi untuk kamu
BANYUWANGI – Karyawan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Blambangan, menggelar aksi kepedulian bagi kemanusiaan dalam bentuk donor darah kemarin…
Pohon pisang bercabang-cabang sudah sering ditemui di Bumi Blambangan. Kali ini, pohon pisang lebih unik…
TERBONGKARNYA home industry minuman keras (miras) palsu diduga terkait tewasnya beberapa orang dalam pesta miras…
BANYUWANGI – Tomcat ternyata tidak selamanya merugikan. Sebab, keberadaan serangga itu sangat dibutuhkan petani dalam…
GLENMORE – Seorang pencari kayu rencek ditemukan sudah tak bernyawa di Kebun Afdeling Sidomukti, Desa Karangharjo, Kecamatan Glenmore, kemarin pagi….
GAMBIRAN – Warga tampaknya mulai kelabakan menghadapi kenaikan harga BBM bersubsidi yang rencananya diberlakukan mulai 1 April mendatang….