BANGOREJO – Sejak beberapa hari ini sungai besar Kalibaru yang membelah Kecamatan Tegalsari dan Kecamatan Bangorejo dikeringkan. Pengeringan itu terkait perbaikan plengsengan oleh dinas terkait. Sebab, beberapa titik di sepanjang tepi sungai tersebut memang sudah rusak dan harus segera diperbaiki agar tidak semakin parah. Keringnya sungai tersebut ternyata memberi manfaat tersendiri bagi warga yang tinggal di bantaran sungai. Setiap hari mereka bisa mencari ikan dan kerang. “Tapi sekarang tinggal kerang saja, Mas. Itu pun hasilnya sedikit. Jadi, hanya untuk dimakan sendiri di rumah,” kata Supiati, warga sekitar tepi sungai yang kemarin mencari kerang. (radar)
Sungai Diperbaiki, Warga Bangorejo Cari Kerang
Rekomendasi untuk kamu
BANYUWANGI – Dapur Oesing semakin diminati pen-gunjung. Rupanya kehadiran dapur oesing yang berlamat di Jalan…
Sungguh memilukan nasib bayi yang satu ini. Begitu lahir, dia malah dimasukkan dalam tas yang digembok, lalu dibuang di…
BANYUWANGI – Peringatan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) untuk menindak tegas para pedagang kaki lima…
BANYAK teori soal kepemimpinan yang menyatakan bakat seseorang menjadi pemimpin ditentukan faktor al am dan…
PENCALONAN Michael Edi Hari-yanto sebagai Ketua Demokrat 2012/2017 mengundang apresiasi banyak kalangan. Tidak hanya dari…