TEGALDLIMO – Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas melakukan kunjungan kerja (kunker) warga sekitar pondok pesantren (ponpes) Darunnajah di Kecamatan Tegaldlimo, Banyuwangi, kemarin (10/2). Bupati Anas melihat langsung proses warga dan pihak ponpes mengelola usaha perikanan lele di lokasi tersebut. Yang menarik, setiap kali panen yakni empat bulan, mereka mampu menghasilkan 8 ton hingga 10 ton ikan lele.(radar)
Produksi 10 Ton Ikan Lele
Rekomendasi untuk kamu

BANYUWANGI – Coorporate Social Responsibility (CSR) Bank Tabungan Negara (BTN) sebesar Rp 450.000.000,- kembali disalurkan…

Pelindo Gandeng Kementerian BUMN KALIPURO–Deraan himpitan ekonomi memaksa banyak warga tertimpa kesulitan. Melambungnya harga kebutuhan…
USAHA keras H. Mochamad Suyadi dalam mengembangkan batik dengan motif khas Banyuwangi, mendapat apresiasi dari…

BANYUWANGI – Pembangunan pabrik PT. Semen Bosowa Banyuwangi memberikan sumbangan cukup besar pada penerimaan asli…

KALIPURO – Pembangunan pabrik PT. Semen Bosowa di Kelurahan Bulusan, Kecamatan Kalipuro, Banyuwangi, resmi dimulai…