The Latest Collection of News About Banyuwangi
English VersionIndonesian

BLH Uji Kualitas Udara dan Air

Register your email to Subscribe to news delivered directly to your mailbox

blhBersiap Hadapi Penilaian Adipura

BANYUWANGI – Kantor Badan Lingkungan Hidup (BLH) Banyuwangi melakukan serangkaian uji laboratorium udara dan kualitas air di beberapa titik di Banyuwangi. Kegiatan yang dimulai tanggal 15 until 19 July 2013 itu dilakukan untuk mendukung penilaian Adipura tahun 2013-2014. Plt. Kepala Kantor BLH Banyuwangi, Khusnul Khotimah mengatakan, dalam rangka mendukung penilaian Adipura, dimana tim penilaian tahap I diperkirakan akan datang bulan Oktober-November 2013 later, maka tim laboratorium BLH Banyuwangi bekerja sama dengan laboratorium terakreditasi Provinsi Jawa Timur telah melakukan uji kualitas lingkungan.

Beberapa titik pengujian laboratorium itu, di antaranya pengujian udara ambien. Seperti di pelabuhan Ketapang, Blambangan Market, Banyuwangi Market, Simpang Lima, Terminal Brawijaya, Terminal Rogojampi dan Pasar Rogojampi. Besides that, BLH juga menguji uji kualitas air sungai perkotaan. Antara lain Kali Lo, Sungai Bagong, Sungai Sukowidi, Banyuwangi River, dan Sungai Tekik. Ada juga uji kualitas air laut, seperti air laut Pelabuhan Muncar, air laut Pantai Boom, dan air laut Pantai Watu Dodol. “Kami juga menguji kualitas udara emisi sumber tidak bergerak dari beberapa perusahaan di Kecamatan Muncar,” tegas Khusnul, yesterday (16/7). (radar)